Panduan Kelola Supplier, Hutang ke Supplier dan Pelunasan dalam Penyetokan Produk Aplikasir

Panduan transaksi hutang dengan uang muka Aplikasir

Aplikasir memiliki fitur manajemen stok berupa penambahan dan pengurangan stok produk, pada manajemen stok ini user dapat mencatat juga suplier serta pembeliannya dan juga dapat melakukan pencatatan hutang ke suplier, untuk melakukannya ikuti langkah berikut :

  1. Buka Aplikasir
  2. Buka Menu Supplier

    pada menu suplier ini ditampilkan data-data suplier yang pernah dibuat, terdapat fitur pencarian nama supplier, dan juga link whatsapp ke supplier, untuk menambah suplier
  3. Klik Menu Tambah
  4. Isi form tambah supplier lalu simpan
  5. Data suplier akan tersimpan

Penyetokan Suplier dengan hutang

  1. Buka Menu Produk
  2. Pilih Produk yang ingin di tambahkan stok dengan klik “tambah/kurangi”
  3. Pilih “Jenis” -> Tambah Stok, Isi “Jumlah Produk” dengan banyak produk yang akan ditambahkan
    Pilih “Supplier”
  4. Pilih status bayar ke “Hutang”
  5. Klik simpan, maka halaman akan ke riwayat stok dengan data penyetokan telah bertambah
  6. Untuk melakukan pelunasan klik detail Transaki hutang dari riwayat stok yang ingin di lunasi. Terdapat fitur pencarian, filter status, dan juga filter tanggal , buka detail riwayat
  7. Klik Tombol “Bayar Hutang” dan Pilih “OK” untuk melunasi hutang dari suplier jika telah dilunasi
  8. Maka status transaksi stok hutang ke suplier akan berubah menjadi “Lunas”
You May Also Like
Panduan transaksi hutang dengan uang muka Aplikasir

Panduan mengaktifkan Diskon, Ongkos Kirim, PPN Aplikasir

Aplikasir memiliki fitur pemberian Diskon, Ongkos Kirim, dan PPN pada transaksi penjualan yang dilakukan di aplikasir untuk mengaktifkan fitur tesebut ikuti langkah berikut : Buka menu “Setting Aplikasir” pada sidebar…
Panduan transaksi hutang dengan uang muka Aplikasir

Panduan Laporan Rekap Harian Aplikasir

Aplikasir memiliki fitur rekap harian, rekap harian ini berfungsi untuk mendapatkan laporan rekap transaksi dalam satu hari yang dilakukan setiap admin/kasir untuk menggunakannya ikuti langkah berikut : Buka Aplikasir Buka…
Berjualan  Online

Panduan return barang Aplikasir

Aplikasir mendukung fitur return barang dari produk yang telah dibeli dan diproses, dengan fitur ini user bisa membatalkan salah satu atau lebih barang yang telah dibeli, dan stok akan kembali…

Panduan Setting Tema, Tipe Font, dan Ukuran Font

Aplikasir memberikan beberapa fitur kustomisasi tampilan aplikasi sesuai yang di inginkan, di Aplikasir tersedia setting untuk mengubah Tema Aplikasi, Tipe Font dan Ukuran Font. Tema Aplikasir terdapat 2 yaitu Tema…