Panduan Import Supplier dan Import Update Supplier

Dalam bisnis kamu pasti membutuhkan supplier. Untuk memudahkan kerja sama dengan pihak supplier ada baiknya kamu mencatat data supplier. 

Panduan Import Supplier dan Import Update Supplier – Pada saat ini, kamu tidak perlu mencatat data yang rumit scara manual. Aplikasir dapat membantu kamu untuk import supplier dan import update supplier. Berikut ini Panduan Import Supplier dan Import Update Supplier.

1. Buka halaman utama Aplikasir, pilih sidebar menu pada pojok kiri bawah.

Panduan Expired Produk

2. Pilih Menu “Export Import”.

3. Pilih form hingga kamu menemukan menu “Dwonload Import Supplier”.

Panduan Import Supplier dan Import Update Supplier

4. Klik “Dwonload Import Supplier” untuk dapat mendwonload secara otomatis. Kamu dapat mengisi form Import Supplier berikut ini.

  1. Nomor : nomor urutan supplier.
  2. Nama Supplier : nama dari supplier yang kerjasama.
  3. Telepon : nomor telepon dari pihak supplier.
  4. Alamat : alamat dari pihak supplier.
  5. Keterangan : keterangan khusus dari supplier.

5. Setelah kamu selesai mengirsi form import supplier langkah selanjutnya adalah unggah data ke “Import Data Supplier” pada kolom “Import Data Supplier”. Untuk sekali import data supplier maksimal 500 dalam sekali import.

6. Kemudian klik “Import Data Supplier”.

Panduan Import Supplier dan Import Update Supplier

7. Selain dapat mengimport data supplier kamu juga dapat update data supplier. Dwonload form Update Suppler pada bagian bawah menu Import Data Supplier. 

Panduan Import Supplier dan Import Update Supplier

8. Kamu dapat mengisi form Import Supplier berikut ini.

  1. Nomor : nomor urutan supplier.
  2. ID : ID supplier (jangan diubah).
  3. Nama Supplier : nama dari supplier yang kerjasama.
  4. Telepon : nomor telepon dari pihak supplier.
  5. Alamat : alamat dari pihak supplier.
  6. Keterangan : keterangan khusus dari supplier.

Panduan Import Supplier dan Import Update Supplier

9. Setelah kamu selesai mengirsi form import supplier langkah selanjutnya adalah unggah data ke “Update Data Supplier” pada kolom “Update Data Supplier”. Untuk sekali update data supplier maksimal 500 dalam sekali import.

Setelah kamu selesai mengirsi form import supplier langkah selanjutnya adalah unggah data ke "Import Data Supplier" pada kolom "Import Data Supplier". Untuk sekali import data supplier maksimal 500 dalam sekali import.

10. Kemudian klik “Update Data Supplier”.

Kemudian klik "Import Data Supplier".

Baca juga : Panduan Ubah Penjualan dengan Tambah Produk ke Histori Penjualan

 

Aplikasi kasir POS (Point of Sale) dengan fitur lengkap untuk semua jenis usaha anda. Membantu anda mengelola toko dan meningkatkan penjualan dengan mudah.

Aplikasi kasir yang mudah di gunakan dan sesuai dengan usaha anda. Dengan aplikasir jualan semakin mudah dan untung bertambah.

Aplikasir membantu mengembangkan usaha anda. Jalankan usaha dan pantau transaksi secara realtime dari mana saja. Kontrol akses kasir dan dapatkan laporan langsung ke handphone anda. Aplikasir adalah solusi untuk semua kebutuhan usaha anda.

Download Aplikasir
https://play.google.com/store/apps/details?id=com.aplikasir.android

Website: https://www.aplikasir.com
Youtube: https://www.youtube.com/c/aplikasir
Facebook: https://www.facebook.com/aplikasir.id
Instagram: https://www.instagram.com/aplikasir.id

You May Also Like
Panduan Export Data Aliran Kas

Panduan Export Data Aliran Kas

Panduan aliran kas Aplikasir memudahkan Anda untuk mengetahui rekaman transaksi. Anda dapat melihat rekaman transaksi mulai dari pendapatan penjualan, kasbon, piutang dalam aliran kas. Panduan Export Data Aliran Kas –…
Panduan Tampilan Gambar Toko Online

Panduan Setting Tampilan Gambar Toko Online

Dengan menggunakan Aplikasir saat ini kamu juga dapat dengan mudah untuk dapat mengatur toko online kamu dengan mudah. Salah satu fitur terbaru Aplikasir adalah kamu dapat menampilkan gambar atau tidak menampilkan gambar…
Panduan Membeli Produk di Toko Online Aplikasir

Panduan Membeli Produk di Website Toko Online Shop

Aplikasir memiliki fitur website toko online. Pembeli dapat dengan mudah membeli barang melalui website ini. Pembeli dapat mengikuti panduan membeli produk di toko online Aplikasir. Berikut ini panduan membeli produk…
Panduan Loyalty Poin Aplikasir

Panduan Loyalty Poin Aplikasir

Aplikasir merupakan aplikasi kasir yang dapat membantu kamu untuk melakakan segala transaksi. Tidak hanya untuk transaksi semata, pada saat ini Aplikasir, namun penjual juga dapat memberikan loyalty point Apikasir ke pelanggan. Panduan…