Panduan Menu Kustom

Aplikasir memiliki fitur menu cepat yang muncul dihalaman depan. Menu cepat ini ada 3 dengan posisi paling atas.  Menu cepat ini bisa dikustom sesuai keinginan dan kebutuhan. berikut ini panduannya :

 1. Buka Menu setting Aplikasir

 2. Pada bagian menu Kustom pilih nomor menu yang ingin di ubah

 3. Cari menu yang ingin dipilih menjadi menu cepat. Bisa menggunakan pencarian untuk mempermudah. jika sudah dipilih lalu Simpan Kembali.

 

4. Maka menu kustom di halaman depan akan berubah

 

You May Also Like
Panduan Akses Toko Online Terbatas

Panduan Akses Toko Online Terbatas

Fitur akses toko online terbatas ini dapat berfungsi untuk dapat membatasi akses website toko. Website toko tidak dapat mengakses dengan mudah sembarangan orang. Panduan Akses Toko Online Terbatas – Website hanya…
Panduan Data Penjualan Kasir Tergabung

Panduan Data Penjualan Kasir Tergabung

Aplikasir merupakan Aplikasi Kasir dan Toko Online. Aplikasir dapat memudahkan kasir untuk melihat data penjualan kasir secara terpisah maupun tergabung. Panduan Data Penjualan Kasir Tergabung – Mau tau bagaimana cara data…

Panduan Shortcut Aplikasir pada Desktop

Aplikasir merupakan aplikasi kasir yang dapat kamu akses melalui ponsel maupun komputer. Hal ini tentu saja dapat memudahkan kamu untuk menggunakan aplikasir. Panduan Shortcut Aplikasir pada Desktop – Oleh karena itu,…
Panduan Export Data Rekap Penjualan

Panduan Export Data Rekap Penjualan

Rekap penjualan dapat membantu kamu untuk dapat  mengetahui berapa jumlah penjualan baik dalam rentan waktu bulan maupun harian. Kamu juga dapat melihat setiap data transaksi toko. Panduan Export Data Rekap…