4 Cara Cerdas Mengatasi Komplain Pelanggan

4 Cara Cerdas Mengatasi Komplain Pelanggan
Komplain sangat umum terjadi dalam bisnis. Sebagai manusia kita juga tidak pernah terlepas dari kesalahan. Saat konsumen merasa tidak puas dengan bisnis kamu. Dari sini kamu sebagai pelaku bisnis di uji.

4 Cara Cerdas Mengatasi Komplain Pelanggan – Oleh karena itu sangat penting bagi pelaku bisnis untuk mengatasi komplain pelanggan. Kemampuan Anda dalam menghadapi komplain pelanggan sangat mempengarahi kredabilitas bisnis Anda.

Pasalnya sifat konsumen yang sering membagikan pengalaman mereka berbelanja kepada orang lain sangat mempengaruhi konsumen baru untuk datang ke toko Anda. Jika Anda dapat mengatasi keluhan konsumen secara baik-baik maka tidak terlalu berdampak besar terhadap bisnis Anda.

Terlebih lagi jika usaha kamu merupakan bisnis online. Pelanggan kamu hanya dapat komplan melalui pesan chat atau telepn saja.

Komplain secara online tentu saja berbeda dengan bertemu secara langsung. Dengan kamu bertemu secara langsung maka kamu dapat melihat ekspresi dari pelanggan yang bersangkutan.

Baca juga :  Cara Meningkatkan Customer Satisfaction Bisnis Online

Kemudian kamu dapat membuat tindakan apa yang tepat untuk membuat pelanggan menjadi mengerti. Berbeda dengan bisnis online, dimana kamu tidak bertemu langsung dengan pelanggan.

Penjual dan pelanggan hanya dapat berkomunikasi melalui chat atau telepon. Penjual tidak akan mengetahui ekspresi dari pelanggan. Sehingga penjual harus sangat berhati-hati dalam menanggapi komplain dari pembeli.

Jika Anda tidak dapat menangani permasalahan yang ada. Maka konsumen yang tadinya sudah kecewa menjadi lebih kecewa lagi. Lantas bagaimana cara untuk mengatasi komplain pelanggan?. Berikut ini 4 cara cerdas mengatasi komplain pelanggan.

1. Minta Maaf dan Memberikan Solusi

4 Cara Cerdas Mengatasi Komplain Pelanggan

Tidak ada salahnya untuk mengucapkan permintaan maaf terlebih dahulu jika memang Anda melakukan kesalahan. Terlebih lagi permasalahan yang Ada memang salah Anda. Anda dapat meminta maaf dan memberi solusi. Hal ini tentunya dapat membuat Anda terlihat lebih bertanggungjawab.

Misalnya saja, Anda salah dalam mengirim warna produk kepada konsumen. Kemudian konsumen Anda komplain karena barang tidak sesuai dengan barang pesanan. Karena ini adalah kesalahan Anda.

Maka Anda dapat meminta maaf kepada konsumen tersebut dan mencari solusi yang tepat. Misalnya saja dengan Anda mengirim ulang pesanan yang sesuai dengan pesanan konsumen.

Meskipun pada awalnya konsumen tersebut merasa kecewa, namun pada akhirnya ia mendapatkan barang yang sesuai dengan pesanan. Dalam menanggapi respon dari pelanggan sebaiknya gunakan bahasa yang ramah.

2. Tanggap dan Menunjukkan Rasa Empati

4 Cara Cerdas Mengatasi Komplain Pelanggan

Ketika ada ada konsumen yang komplain dengan produk Anda, maka Anda harus cepat tanggap. Hal ini dapat menunjukkan bahwa Anda merupakan orang yang profesional dalam bekerja. Anda dapat menanggapi komplain langsung di media sosial bisnis Anda atau kontak resmi bisnis Anda. Anda dapat membalas komplain pelanggan dengan menunjukkan rasa empati

Baca juga :  Manfaat Customer Satisfaction untuk Toko Online

Dengan menunjukkan rasa empati, keluhan yang di tanyakan konsumen akan merasa di dengar dan ditanggapi. Lakukan membalas keluhan dengan cara memberikan rasa empati dan menerima kesalahan jika hal tersebut memang benar salah Anda. Kemudian beri soluasi dengan cara memberikan rasa empati pada awal dan akhir pembicaraan.

3. Mengucapkan Terima Kasih terhadap Komplain Konsumen

4 Cara Cerdas Mengatasi Komplain Pelanggan

Mengapa Anda harus mengucapkan terima kasih terhadap komplain konsumen?. Karena dengan adanya komplain dari konsumen Anda akan mengatahui kualitas produk Anda dan kebutuhan konsumen. Hal ini dapat di jadikan bahan evaluasi bagi bisnis Anda ke depannya.

Dengan mengucapkan terima kasih terhadap komplain pelanggan juga dapat mengembalikan kepercayaan konsumen terhadap bisnis. Terlebih lagi jika Anda mengganti kerugian pelanggan dengan barang yang sesuai pesanan.

Pelanggan akan menganggap bahwa ini adalah kecelakaan wajar yang tidak di sengaja terjadi oleh bisnis Anda dan kemudian Anda juga berusaha memperbaikinya. Konsumen juga tidak akan ragu lagi untuk belanja kembali di toko kamu.

Meskipun pada awalnya konsumen akmu akan merasa kecewa. Dengan pelayanan yang baik maka kosumen tersebut akan maklum dan berbelanja kembali di toko kamu.

4. Jadikan Komplain Sebagai Bahan Evaluasi 

wkwkwckckckahahahahaha

Ketika ada pelanggan yang komplain dengan bisnis Anda. Mungkin ini adalah momen yang tepat agar Anda dapat mengadakan evaluasi. Catat semua komplain pelanggan yang Anda dapatkan. Evaluasi ini dapat menjadi momen yang tepat untuk mengembangkan produk lama Anda menjadi produk yang lebih baik lagi.

Baca juga :  Tips Menarik Membuat Konten Instagram Shopping

Terlebih lagi jika komplain tersebut berasal dari kesalahan kamu sendiri. Maka kamu dapat menjadikan bahan evaluasi yang baik agar kedapannya keselahan tersebut tidak terulang kembali.

Komplain pelanggan juga dapat terjadi karena anda tidak memiliki perangkat kerja yang membantu pekerjaan Anda menjadi lebih cepat dan tepat. Salah satunya adalah dengan aplikasi kasir pintar. Aplikasir merupakan Aplikasi kasir dan toko online. 

Dengan menggunakan Aplikasir kamu dapat mengelola toko, penjualan, pembelian hingga kepegawaian. Aplikasir dapat digunakan dihandphone, laptop maupun komputer. Kamu gak usah takut lagi bakalan kehabisan ruang penyimpanan pada saat menggunakan Aplikasir.

4 Cara Cerdas Mengatasi Komplain Pelanggan – Sebab Aplikasir merupakan aplikasi yang ringan sehingga kamu tidak perlu khawatir kehabisan ruang penyempanan lagi. Salain itu Aplikasir juga dapat digunakan dalam mode offline. Namun, penggunaan mode offline hanya dapat digunakan dihandphone.

Sebaiknya kamu hanya menggunakan mode offline hanya dalam keadaan darurat saja. Jumlah maksimal data penjualan, pemasukan lain, dan pengeluaran dalam mode offline maksimal 50.

Sebaiknya, gunakan mode offline ini hanya pada saat keadaan darurat saja misalnya pada saat wifi internet kamu sedang bermasalah atau kamu kehabisan paket data. Mode offline ini hanya dapat digunakan dengan menggunakan handphone.

 Jangan khawatir lagi untuk kehabisan ruang penyimpanan pada saat menggunakan Aplikasir. Sebab Aplikasir merupakan Aplikasi yang ringan dan tidak memakan banyak ruang penyimpanan.

Gak usah takut lagi untuk lagi kehabisan ruang penyimpanan pada saat menggunakan Aplikasir. Sebab Aplikasir merupakan aplikasi yang ringan untuk digunakan dan tidak memakan banyak ruang penyimpanan.

Aplikasir dapat membantu kamu menjual produk dengan menggunakan harga grosir maupun harga pokok. Aplikasi Aplikasir sangat cocok untuk berbagai usaha misalnya, membuat toko baju, toko sembako, mini market, online shop, restoran atau rumah makan dan lain sebagainya.

Aplikasir juga memudahkan kamu untuk melihat laporan keuangan setiap bulannya dengan fitur neraca saldo. Dalam fitur neraca saldo kamu dapat melihat debit dan kredit berupa aset toko, kas, piutang kasbon, harga pembelian stok, harga pokok penjualan, piutang penjualan, pajak, biaya kirim, pengeluaran, modal, penjualan, pemasukan lain, hutang pembelian stok, hutang pihak lain dan total.

Dengan satu aplikasi, Anda dapat melakukan banyak pekerjaan yang berhubungan dengan keuangan dan pengelolaan toko. Aplikasir sangat cocok di gunakan oleh toko apapu. Dwonload Aplikasir di playstore, dan nikmati 30 hari pemakaian secara gratis.

Website: https://www.aplikasir.com
Email: [email protected]
Facebook: https://www.facebook.com/aplikasir.id
Instagram: https://www.instagram.com/aplikasir.id
Playstore: https://play.google.com/store/apps/details?id=com.aplikasir.android
wa.me/6289655003100

You May Also Like
Mengintip Cara Mengembangkan Customer Value

Mengintip Cara Mengembangkan Customer Value

Membuat produk yang baik itu sangat penting. Namun membuat produk yang berkualitas dengan sesuai dengan kepuasan pelanggan jauh lebih penting. Mengintip Cara Mengembangkan Customer Value – Dengan begitu Anda perlu…
Sederet Usaha yang Menjanjikan Dimasa Pensiun

Sederet Usaha yang Menjanjikan Dimasa Pensiun

Salah satu cara mencari uang adalah dengan berbisnis. Bisnis yang mampu bertahan dalam jangka panjang merupakan bisnis dambaan banyak orang. Sederet Usaha yang Menjanjikan Dimasa Pensiun – Terlebih lagi kamu…
Memahami Pengertian Brand Equity dan Manfaatnya

Memahami Pengertian Brand Equity dan Manfaatnya

Seringkali banyak orang yang pesimis untuk mulai bisnis karena takut kalah saing dengan merek terkenal. Nah hal ini karena Anda belum mengenal brand equity. Memahami Pengertian Brand Equity dan Manfaatnya – Brand…
Mengenal Berbagai Jenis Content Creator

Mengenal Berbagai Jenis Content Creator

Content Creator merupakan salah satu profesi yang menjanjikan pada era perkembangan internet saat ini. Banyak orang yang kini memilih menjadi content creator. Mengenal Berbagai Jenis Content Creator – Penghasilan seorang content creator kini…